16 Mei 2016

Info Online Tajwid: Penemu Ilmu Tajwid Secara Teori

Ulama yang pertama kali menulis kitab tajwid adalah Al-Imam Al-Muqri Al-Muhaddits Abu Muzahim Musa bin Ubaydillah bin Yahya Al-Khaqaniy Al-Baghdadiy Al-Hanbaliy (248-325 H)

Beliau menulis Syair yang terdiri atas 51 bait dengan judul "Ra'iyatun fil Qauli fil Qurra wa Husnul Adaa" atau dikenal dengan "Ra'iyatul Khaqaniy" atau "Qashidah Khaqaniyah fii Tajwid"

Info Online Tajwid: Mengenal Qiraah, Riwayah, Dan Thariqah

QIRAAH

Digunakan untuk menerangkan suatu jenis bacaan yang dinisbatkan kepada salah satu imam Qiraah yang tujuh atau yang sepuluh.

Imam Qiraah yang 7 adalah: Nafi', Ibnu Katsir, Abu Amr, Ibnu Amir, Ashim, Hamzah, dan Al-Kisai.

Imam Qiraah yang 3 sebagai pelengkap Qiraah 10 adalah: Abu Ja'far Al-Madani, Ya'qub Al-Hadhrami, dan Khalaf Al-Baghdadi.

Info Online Tajwid: Rukun Bacaan Al-quran Yang Benar

Al-Imam Muhammad bin Muhammad bin Muhammad bin Al-Jazariy berkata dalam Thayyibatun Nasyr:

فَكُلُّ مَا وَافَقَ وَجْهَ نَحْوِ ... وَكَانَ ِللرَّسْمِ احْتِمَالاً يَحْوِي

وَصَحَّ إسْناداً هُوَ الْقُرآنُ ... فَهَذِهِ الثَّلاثَةُ الأَرْكَانُ

 وحَيثُماَ يَخْتَلُّ رُكْنٌ أَثْبِتِ ... شُذُوذَهُ لَوْ أنَّهُ فِي السَّبعَةِ

Dan setiap yang sesuai dengan salah satu sisi dalam kaidah Bahasa Arab (Nahwu), dan sesuai dengan Rasm (tulisan) dalam Mushaf Utsmani, walaupun secara ihtimal.

18 Maret 2016

Ustadz Mochamad Ihsan Ufiq: Jauhi Hal-hal Ini Dari Qari' Timur-Tengah

Pembahasan saya kali ini adalah qiroah mujawwad atau yang dikenal dengan qiroah bil ghina/maqamat. Sehingga pengajian tartil biasa seperti ngaji Syekh Mashary Rashid Al Affasi tidak termasuk.

16 Maret 2016

Info Online Tajwid: Hukum Melagukan Al Quran

Ibnu Qayyim Al-Jawziyyah rahiimahullaah dalam Zaadul Ma'ad (I/492/493) mengatakan bahwa lagu itu ada dua macam:

Salahkah Aku Mencintai Dunia?

Seorang tabi’in, Salamah bin Dinar (Abu Hazim) pernah ditanya oleh Abdurrahman bin Zaid bin Aslam, semoga Allah merahmati keduanya:

15 Maret 2016

Dr. Ayman Rusydi Suwaid: Bagaimana Al-Qur'an Sampai Kepada Kita

Allah mengutus Muhammad saw sebagai nabi umat manusia pada lebih kurang empat belas abad yang lalu beserta turunnya sebuah kitab penutup, yaitu Al-Qur’an. Dan kitab tersebut telah sampai kepada kita tanpa pengurangan sedikitpun. Itulah akidah kita. Namun, apakah keyakinan kita itu memiliki landasan? Sebatas persangkaan dan fanatisme tanpa dalil? Ataukah keyakinan itu berasaskan pemahaman akan kebenaran yang jelas?

Info Online Tajwid: Asy-Syaikh Al-Muqri' Aiman Rusydi Suwaid

Beliau datang dari Suriah ke Arab Saudi sebagai mahasiswa S2 Univ Ummul Qura, Mekah. Walaupun beliau datang dengan gelar akademik insinyur alumni Fak Teknik S1 Univ Al-Azhar, Mesir, namun saat itu beliau telah meraih sederet ijazah Al-Quran dan Qiraat dari Masyaikh Qiraat Mesir dan Syam.

Ustadz Yusuf Mansur: Kerjaan Syetan

Syetan senang sekali, suka sekali, bahkan emang dah jadi kerjaannya, ngegoda manusia. Ngejerumusin manusia. Sehingga manusia jatuh dan ngikut perilakunya. Jatuh kepada semua perbuatan buruk, kezaliman, kenistaan, dan jauh dari Allah.

Ustadz Ammi Nur Baits: Mati Kanker Termasuk Mati Syahid?

Bismillah was shalatu was salamu ‘ala Rasulillah, wa ba’du, Bagian dari kemurahan Allah bagi umat islam, di sana ada orang yang mendapat pahala syahid, meskipun dia tidak pernah terlibat di medan perang.  Para ulama menyebutnya, syahid akhirat.

09 Maret 2016

Gurunda Syarif ibn Ja'far ibn Salim Baraja': Bahaya Zina (Khutbah Gerhana Matahari)

Terjadi gerhana matahari di zaman Nabi ﷺ. Bagaimana Nabi menyambutnya? Nabi ﷺ bergegas menuju masjid untuk memanggil jamaah dan shalat. Bagaimana shalat yang dilakukan Nabi ﷺ di saat gerhana? Karena momen gerhana matahari adalah momen istimewa, maka shalat yang dilakukan pun istimewa.

Ustadz Deden M. Makhyaruddin: Gerhana Matahari "Revolusi" Dalam Hening

Bismillah... Gerhana Matahari adalah ayat Allah yang dibacakan di alam semesta sesuai siklus yang ditetapkan padanya. Tak ada yang bisa mengubahnya. Ia akan terus berulang setiap sampai pada siklusnya di setiap zaman.

02 Maret 2016

Ustadz Ahmad Sarwat: Istilah Quran Yang Beda Antara Makna Harfiyah dan Maksudnya

Assalamu 'alaikum warahmatullahi wabarakatuh,

Salah satu hal yang banyak orang yang tidak sadar bahwa kitab suci Al-Quran itu sangat unik dalam penggunaan bahasa dan pilihan istilah. Meski seseorang pandai dan mengerti bahasa Arab, tetapi bukan berarti dia pasti paham dan mengerti isi kandungan Al-Quran.

01 Maret 2016

Info Online Tajwid: Ma'rifatul Wuquf wal Ibtida

Mengenal Kaidah Berhenti & Memulai Bacaan dalam Al-Quran

Waqaf adalah berhenti sejenak untuk mengambil nafas dengan niat akan melanjutkan bacaan.

Ustadz Ammi Nur Baits: Tata Cara Shalat Gerhana

Pertama, Shalat gerhana disyariatkan bagi kaum muslimin yang melihat peristiwa gerhana matahari atau bulan. Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda terkait peristiwa gerhana:

Kami Namai Anak Kami Untuk Para Musuh

Para orang tua akan berusaha memberikan nama terbaik bagi buah hati mereka. Sampai-sampai ada buku khusus yang hanya berisi nama-nama. Buku itu dibuat agar para orang tua mudah memilihkan nama yang mulia. Hal ini berlaku sedari dulu, kecuali di masyarakat Arab jahiliyah.

Raidah Athirah: Bahasa Arab dan Pengaruhnya Terhadap Dunia

Tulisan ini untuk mengungkap fakta bahwa orang-orang yang berteriak anti Arab sedang mempermalukan diri sendiri.

Mengapa kalimat pembuka saya demikian?

29 Februari 2016

Info Online Tajwid: Apakah Merapatkan Atau Merenggangkan Kedua Bibir Saat Mengucapkan Qalb (iqlab) Dan Ikhfa Syafawi?

Di antara pertanyaan yang sering diajukan dalam permasalahan Tajwid adalah berkaitan dengan posisi kedua bibir saat mengucapkan iqlab dan ikhfa syafawi. Apakah kedua bibir mesti direnggangkan, sehingga menyisakan sedikit celah (bil furjah) atau merapatkannya dengan lunak (ithbaq syafatain)?

Ustadz Ahmad Sarwat: Mazhab Cuma Pendapat Manusia, Buang Saja Cukup Quran Dan Sunnah

Assalamu 'alaikum warahmatullahi wabarakatuh,  Sebelum kita bahas pertanyaan ini lebih lanjut, ada baiknya kita sepakati terlebih dahulu apa yang dimaksud dengan istilah 'mazhab' dan istilah 'bermazhab'. Sebab jangan-jangan kita tidak sepakat tentang pengertiannya, tetapi sudah terlanjur perang opini.

Ustadz Ammi Nur Baits: Mengapa Surat Al-Ikhlas Senilai Sepertiga Al-Quran?

Bismillah was shalatu was salamu ‘ala Rasulillah, wa ba’du, Keterangan bahwa surat al-Ikhlas senilai sepertiga al-Quran bersumber dari hadis Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam. Abu Said al-Khudri radhiyallahu ‘anhu menceritakan,

25 Februari 2016

Berapa pun Usia Kita, Tetap Semangat Menghafal Al Quran

Bismillaah. Sore kemarin atas izin Allah akhirnya saya berhasil menamatkan buku 'Mahasiswa-Mahasiswa Penghafal Qur'an'. Padahal belinya sih udah dari November lalu kalau nggak salah. Tapi begitulah ke(sok)sibukan menjadikan saya tak tuntas-tuntas membacanya. Qadarullah, disempatkan justru saat sedang sakit.

24 Februari 2016

23 Februari 2016

Ustadz Ammi Nur Baits: Apa yang Dimaksud al-Quran Turun dengan 7 Bahasa?

Bismillah was shalatu was salamu ‘ala Rasulillah, wa ba’du, Ada beberapa dalil yang menunjukkan bahwa al-Quran turun dengan 7 huruf,

Info Online Tajwid: Mad Wajib (Muttashil) Dan Jaiz (Munfashil)

تركيب المدين وذلك برواية حفص عن عاصم من طريق الشاطبية .

Susunan kedua mad ini dalam riwayat Hafsh dari Imam Ashim jalur Syathibiyyah.

Qutaibah bin Muslim al-Bahili: Kesetaraan Dalam Islam

Kisah Bilal bin Rabah radhiallahu ‘anhu begitu melegenda. 15 abad lalu, seorang Afrika, berkulit hitam, dan nasab non Arab diangkat derajatnya oleh Islam. Ia menjadi sahabat dekat manusia terbaik yang pernah ada, Rasulullah ﷺ. Ia pula menjadi muadzinnya kaum muslimin. Islam mengenalkan pada dunia arti sebuah kesetaraan.

21 Februari 2016

Abbas Bin Firnas: Sang Penerbang Pertama

Banyak bukti sejarah baik tertulis atau relief, yang menegaskan bahwa selama berabad-abad umat Islam menjadi role model perabadan dunia. Di antaranya adalah ada seorang ilmuan Islam melakukan riset tentang dunia penerbangan. Apa yang ilmuan Islam lakukan pada masa itu adalah terobosan dan eksplorasi pertama dalam dunia kedirgantaraan.

Info Online Tajwid: Bacaan Qari Pada Zaman Ini

Disadur secara bebas dari Kitab At-Tamhid fi `Ilm At-Tajwid karya Imam Al-Jazari*

Sesungguhnya di antara hal yang diada-adakan oleh manusia dalam membaca Al-Qur’an adalah suara nyanyian, yang mengenainya Rasulullah saw telah mengabarkan bahwa hal itu kelak akan terjadi dan melarangnya. Disebutkan bahwa bagian Al-Qur’an yang pertama-tama dilagukan adalah Firman-Nya `Azza wa Jalla,

Ustadz Ahmad Sarwat: Bolehkah Uang Zakat Untuk Membangun Masjid dan Membiayai Dakwah?

Assalamu 'alaikum warahmatullahi wabarakatuh,  Ada satu pertanyaan yang amat menarik dalam hal membangun masjid, yaitu apakah dibenarkan kita membangun masjid dengan dana yang sumbernya dari hasil pengumpulan zakat?

20 Februari 2016

Menggabungkan Niat Beberapa Ibadah

كيف تكسب أجوراً متعددة بعمل واحد؟

Bagaimana caranya mendapatkan banyak pahala dengan satu amalan?

 قال ابن القيم: تداخل العبادات في العبادة الواحدة، باب عزيز شريف لا يعرفه إلا صادق الطلب، متضلع من العلم، بحيث يدخل في عبادة يظفر فيها بعبادات شتى، وذلك فضل الله يؤتيه من يشاء. (الفوائد ص363).

Ibnul Qayyim berkata: Menggabungkan (niat) beberapa ibadah ke satu ibadah, merupakan perkara agung lagi mulia. Tidak ada yang mengetahuinya kecuali hamba yang jujur, memiliki ilmu yang luas, karena ia mampu memasukkan beberapa ibadah ke dalam satu ibadah secara bersamaan. Dan semua ini merupakan karunia Allaah yang diberikan kepada siapa yang dikehendaki. (Al-Fawaaid, hal. 363. Lih juga Al-Jawabul Kaafi)

Surat Terbuka Untuk LGBT Dari Muslimah Bercadar

Bismillah..

Kemarin pagi saya membaca di linimasa akun facebook saya yang sedang ramai membicarakan tayangan Indonesia Lawyer Club yang tayang pada tanggal 16 Februari kemarin di TVOne. Karena penasaran, akhirnya saya klik tautan rekaman tayangan tersebut di youtube. Durasi totalnya sekitar 2 jam 45 menit. Saya simak benar-benar setiap perkataan narasumber. Lalu ketika narasumber dari komunitas LGBT membuka suara menuntut agar tidak mendapatkan diskriminasi alih-alih karena Hak Asasi Manusia, saya jadi penasaran, memang diskriminasi apasih yang mereka dapatkan?

19 Februari 2016

Info Online Tajwid: Bagaimanakah Tilawah Yang Sebenar-Benarnya?

Allah ta'ala berfirman

الَّذِينَ آتَيْنَاهُمُ الْكِتَابَ يَتْلُونَهُ حَقَّ تِلاَوَتِهِ أُوْلَـئِكَ يُؤْمِنُونَ بِهِ وَمن يَكْفُرْ بِهِ فَأُوْلَـئِكَ هُمُ الْخَاسِرُونَ

"Orang-orang yang telah Kami berikan Al Kitab kepadanya, mereka membacanya dengan bacaan yang sebenarnya, mereka itu beriman kepadanya. Dan barangsiapa yang ingkar kepadanya, maka mereka itulah orang-orang yang rugi." [Al Baqarah 2:121]

Ustadz Deden M. Makhyaruddin: 34 Tahfizh Motivation

Motivasi tahfizhul quran dari Ustad Deden Makhayarudin:

TAHFIZH MOTIVATION (34)

Menghafal Al-Qur'an dengan iman. Setiap hafal satu ayat, maka iman pun bertambah. Dan setiap lupa satu ayat, berkuranglah iman itu.

Ustadz Budi Ashari: Pemimpin Berfirasat

Umar bin Khattab salah satu tokoh pemimpin terbesar dunia. Abu Bakar di balik pemunculan namanya dan kemudian kebesarannya. Yang sering kita katakan, Abu Bakar memang orang amanah, cerdas, sholeh, sehingga tepat memilih orang. Memang benar.. Tapi....

18 Februari 2016

Ustadz Ammi Nur Baits: Pahala Penghafal al-Quran

Bismillah was shalatu was salamu ‘ala Rasulillah, wa ba’du, Menghafal al-Quran termasuk ibadah jika dilakukan ikhlas karena Allah dan bukan untuk mengharapkan pujian di dunia. Bahkan salah satu ciri orang yang berilmu menurut standar al-Quran, adalah mereka yang memiliki hafalan al-Quran. Allah berfirman,

Ustadz Ammi Nur Baits: 6 Hal Penting Tentang Hamil Di Luar Nikah

Zina adalah perbuatan yang terlarang dalam semua agama samawi. Karena hinanya dosa zina, Islam mengharamkan segala sebab yang bisa mengantarkan pada perbuatan zina. Salah satunya adalah pacaran, penyakit akut yang telah menimpa remaja muslim saat ini.

Info Online Tajwid: Hubungan Tajwid Dengan Tartil

Al-Imam 'Ali bin Abi Thalib radhiyaahu 'anhu berkata tentang firman Allaah Ta'ala:

ورتل القرآن ترتيلا

"Dan tartilkanlah Al-Quran se-tartil-tartilnya..."

17 Februari 2016

Info Online Tajwid: Peletak Dasar Ilmu Tajwid

Ditinjau dari sisi amalan, praktik bacaan Al-Quran adalah wahyu dari Allah ‘Azza wa Jalla yang disampaikan kepada Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wa sallam melalui Jibril ‘alaihis salam. Kemudian Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam menyampaikan kepada para sahabat, lalu para sahabat menyampaikan kepada tabi’in, dan begitu seterusnya, sampai ilmu itu kepada kita. Oleh karena itu, tidak ada seorang pun yang diperbolehkan berijtihad dalam hal bacaan Al-Quran tersebut. (Hidayatul Qari [I/46] dalam Tajwid Lengkap Asy-Syafii hal. 41)

Ustadz Ahmad Sarwat: LGBT Operasi Ganti Kelamin, Haramkah?

A. Pengertian

Operasi ganti kelamin belum pernah ada di masa lalu, sehingga dalam literatur fiqih klasik, kita tidak menemukan istilah  khusus untuk masalah ini. Operasi ganti kelamin dalam literatur fiqih modern dalam bahasa Arab sering disebut dengan istilah amaliyah taghyirul jinsi (عملية تغيير الجنس)

Ummul Mukminin Maimunah, Wanita Terakhir Yang Dinikahi Rasulullah

Allah ﷻ berfirman,

النَّبِيُّ أَوْلَىٰ بِالْمُؤْمِنِينَ مِنْ أَنْفُسِهِمْ ۖ وَأَزْوَاجُهُ أُمَّهَاتُهُمْ

Nabi itu (hendaknya) lebih utama bagi orang-orang mukmin dari diri mereka sendiri dan istri-istrinya adalah ibu-ibu mereka.” (QS Al-Ahzab ayat 6).

16 Februari 2016

Info Online Tajwid: Definisi Tajwid

# DEFINISI TAJWID #

- Secara bahasa bermakna "tahsin" membaguskan.

- Jawwada-yujawwidu = Hassana-yuhassinu

- membaguskan, memperbaiki, memperindah

- Secara istilah bermakna: Ilmu yang mempelajari cara membaca dan mengucapkan huruf-huruf Arab dengan benar. Yakni dengan memahami makhraj (tempat keluar) huruf dan sifat-sifatnya, baik sifat dzatiyah atau 'aridhah, dan apa-apa yang berkaitan dengan hal tersebut dari hukum-hukumnya.

Sumber: Tajwid Mushawwar; File presentasi Daurah Tajwid Syaikh Dr. Ayman Rusydi Suwaid Hafizhahullaah.

WhatsApp / Telegram: +62 823 1901 7000
Fan Page: Online Tajwid
Twitter: @OnlineTajwid
Telegram Channel: telegram.me/onlinetajwidinfo
E-mail: onlinetajwid.info@gmail.com

Dipublish Telegram Online Tajwid pada 10 Oktober 2015

Macam-Macam Jenis Teman

Berkata Al-'Allamah Ibnu 'Utsaimin rahimahullah, teman terbagi menjadi 3 bagian:

Musik Aja Bisa Diputar Terus, Kenapa Quran Enggak?

Papah bilang, kalau satu ayat Quran cuma diulang 3 sampai 5 kali gak akan nempel di otak. Kudu plus mustinya 20 kali. Kenapa? Supaya bisa lebih awet.

Ustadz Ammi Nur Baits: Syarat Menerjemahkan al-Quran

Bismillah was shalatu was salamu ‘ala Rasulillah, wa ba’du, Allah Ta’ala berfirman,

وَلَا تَقْفُ مَا لَيْسَ لَكَ بِهِ عِلْمٌ ۚ إِنَّ السَّمْعَ وَالْبَصَرَ وَالْفُؤَادَ كُلُّ أُولَٰئِكَ كَانَ عَنْهُ مَسْئُولًا

Janganlah kamu mengikuti apa yang kamu tidak mempunyai pengetahuan tentangnya. Sesungguhnya pendengaran, penglihatan dan hati, semuanya itu akan diminta pertanggungan jawabnya.” (Al-Israa`:36).

15 Februari 2016

Ustadz Muhammad Abduh Tuasikal: Doa Ketika Mendengar Petir

Apa do’a yang dibaca ketika mendengar petir/ halilintar/ guntur?

Dari ‘Ikrimah mengatakan bahwasanya Ibnu ‘Abbas radhiyallahu ‘anhuma tatkala mendengar suara petir, beliau mengucapkan,

14 Februari 2016

Ustadz Mohammad Fauzil Adhim: Tanggap Terhadap Cerita Buruk Dan Baik Dari Anak

Kadang ada anak yang menceritakan perilaku "buruknya" kepada orangtua bukan karena ia melakukan keburukan tersebut, tetapi semata untuk memancing perhatian orangtua. Kadang pula terjadi anak melakukan tindakan yang tampak buruk, tetapi ia memaksudkannya untuk kebaikan, hanya saja ia salah dalam bertindak. Dalam hal ini, tanggapan orangtua sangat penting. Orangtua perlu menggali lebih lanjut, memberikan pertanyaan untuk menelusuri sebab tindakan, bagaimana dilakukan, kapan peristiwanya sehingga dengan demikian orangtua tidak tergesa-gesa memberi penilaian.

George Bin Todzira Hidayah Di Medan Perang

Memang hidayah itu istimewa. Ia mahal dan berharga. Kedudukan dan status sosial bukanlah ukuran mendapatkannya. Gelimang harta bukanlah sarana bisa mendapatkannya. Terkadang, ia pun datang di saat yang tak disangka. Ia datang di saat yang menyerunya mungkin sudah putus asa. Ia datang, kadang di saat musibah. Dan ia datang ketika permusuhan sudah mencapai puncaknya.

12 Februari 2016

Ustadz Bendri Jaisyurrahman: Bertemu dan Berpisah Karena Allah - Seri 2

Assalamu'alaikum, Kayfa halukum? (Bagaimana kabar kalian?) Bismillaahirrahmaanirrahiim. Sebuah catatan, "Bertemu dan Berpisah Karena Allah - Seri 2". Oleh ustadz Bendri Jaisyurrahman. Masjid Baitul Ilmi JakSel, ahad, 1 Juni 2014, 11.00-12.00 WIB.

Abu Lahab: Punya Segalanya Tapi Tak Bermanfaat Untuknya

Paman Nabi ﷺ yang hidup di masa kerasulan ada empat orang. Dua orang beriman kepada risalah Islam dan dua lainnya kufur bahkan menentang. Dua orang yang beriman adalah Hamzah bin Abdul Muthalib dan al-Abbas bin Abdul Muthalib radhiallahu ‘anhuma. Satu orang menolong dan menjaganya, tidak menentang dakwahnya, namun ia tidak menerima agama Islam yang beliau bawa. Di adalah Abu Thalib bin Abdul Muthalib. Dan yang keempat adalah Abdul Uzza bin Abdul Muthalib. Ia menentang dan memusuhui keponakannya. Bahkan menjadi tokoh orang-orang musyrik yang memerangi beliau ﷺ.

Beli Rumah Algira Town House Tipe 36/72 - Harga Rp 590 Juta/Rp 857 Juta - Tanpa Bunga Tanpa Riba

Bagi anda yang mencari rumah tanpa metode riba atau bunga, bisa mencoba membeli Algira Town House di daerah Bogor. Mereka menawarkan pembelian rumah tanpa bunga dan denda. Simak penawaran mereka berikut ini.